Kelebihan Elementor Pro Dibandingkan Versi Gratisan

Website

Kalau saat ini Anda sedang mencari referensi bacaan kelebihan elementor pro dibandingkan versi gratisnya, maka Anda sudah berada di track yang tepat. Karena saya coba bahas semua kelebihan menggunakan elementor pro wp plugin.

Tapi sebelumnya kalau Anda belum tahu sama sekali elementor, ada baiknya saja jelaskan terlebih dahulu apa itu elementor. Kita bisa sama-sama menyebutnya dengan sebutan Elementr Pro Wp Plugin.

Elementor Pro Wp Plugin

Adalah sebuah page builder atau program halaman pembuat website berupa plugin yang berjalan di platform WordPress. Jadi bukan diartikan page itu = halaman dan builder = pembangun yaa.. itu cukup jadi bahasa Indonesia tarzannya saja. ?

Elementor ada versi gratis dan ada versi berbayar. Tentu versi berbayar tidak bisa disamakan dengan versi gratisannya. Tapi kalau Anda mau mencoba versi gratisnya silahkan, dan menikmati dengan segala keterbatasan disana.

Untuk Apa Elementor?

Setiap program pasti dirancang untuk sebuah tujuan. Lalu apa tujuan dibuatnya Elementor ini? Apa Fungsinya?

Elementor bertujuan untuk mempermudah membuat sebuah halaman web tanpa harus capek mikirin koding, bahasa pemrograman yang ngejelimet itu lho. Bahkan orang yang gak bisa bahasa pemrograman pun bisa melakukannya. Dengan Elementor Anda bisa membuat halaman web dengan mudah dan simple, elegant & keren, seperti buat:

  • Company profile
  • Landing page
  • Thank you page
  • Portofolio
  • Sales page atau halaman penawaran
  • Toko online
  • Dan masih banyak lagi

Baik setelah tadi Anda udah mengetahui apa itu elementor, terdapat versi gratis dan berbayar juga diperuntukan untuk apa Elementor. Nah dari sini kita masuk kedalam esensi pembahasan artikel kali ini.

Mengenal Kelebihan Elementor Pro Dibandingkan Versi Gratisnya

Elementor Pro adalah versi berbayar, sedangkan versi gratisannya bisa Anda cari di install new plugin dalam dashboard wp login. Berikut perbandingan fitur antara Elementor Free dengan Elementor Pro.

Sumber photo: majalayadev.net

Fitur Elementor Pro

Selain tambahan template yang keren, Elementor Pro juga memberikan widget yang beraneka ragam kerennya. Anda bisa melihat perdedaan fitur widget Elementor Free dengan yang versi berbayar, Elementor Pro.

Untuk instalasi Elementor Pro bisa dilakukan didalam dashboard WordPress ataupun via file manager di Cpanel. Step by stepnya cukup mudah kog.

Bagaimana Instalasi Elementor Pro

Berikut langkah-langkah Instalasi Elementor Pro:

  1. Login ke dashboard WordPress
  2. Arahkan kursor Anda ke menu Plugins >> Klik Add New
  3. Klik Uplad Plugin
  4. Browse plugin dengan klik Choose File
  5. Terakhir klik Install Now & Active

Setelah mengetahui semua fasilitas dan kecanggihan yang ada di Elementor Pro.

Miliki Elementor Pro dengan segala kelebihan kerennya sekarang juga! Anda cukup menikmati semua fasilitas diatas tanpa harus pusing install sendiri. Yes! Tinggal pake aja.

Klik disini untuk pemesanan & info lebih lanjut. Atau klik tombol Order disini dibawah ini.